Repost- "?" Tanpa Tanda

Repost from Ium's blog

"?" tanpa tanda
mengawali tulisan malam ini
ketika sebuah peristiwa dipertanyakan
peristiwa yang sudah dianggap biasa
dari tahun ketahun
turun temurun
menjadi kebiasaan
menjadi kebudayaan

"?" tanpa tanda
ketika melihat
ketik merasakan
ketika terlibat

"?" tanpa tanda
yang terus-menerus
yang memulai
diikuti sebuah perasaan
diikuti sebuah pernyataan

"?" tanpa tanda
membuat kami
merasakannya
iya, ini harus segera diakhiri
mungkin bukan sekarang
sekarang,
biarkan kami menjadi yang terakhir
.....

'09
 

#AgainstBullying

Comments

Popular Posts